BANTEN --- Senin, 01 April 2013. Pukul 07.00 WIB Tim SAR Kantor SAR
Jakarta kembali melakukan pencarian terhadap korban tenggelam di Pantai Pasir
Putih Ciparai Kec.Cinangka Anyer Banten dengan rencana operasi pada pencarian
hari ke-2 yakni melakukan penyisiran ±4KM arah Barat dari TKM.
Pada pukul 09.45 WIB Tim SAR Kantor
Sar Jakarta berhasil menemukan korban pada titik pencarian ±5KM arah Barat dari
TKM. Korban ditemukan dalam keadaan meninggal dunia dan selanjutnya dibawa ke Puskesmas
Cinangka untuk selanjutnya dibawa ke rumah duka untuk disemayamkan. (nt/hmsjkt)
0 komentar:
Posting Komentar